Example floating
Example floating
Kediri

Bupati Kediri Resmikan Gedung RSUD SLG Kediri

×

Bupati Kediri Resmikan Gedung RSUD SLG Kediri

Sebarkan artikel ini

Kemudian, dilanjutkan penandatanganan prasasti, oleh Bupati Kediri sebagai simbol gedung RSUD SLG Kediri diresmikan serta penijuan fasilitas rumah sakit yang didapingi dengan muspida.

Ada yang menarik diawal masuk gedung rumah sakit RSUD SLG Kota Kediri, begitu masuk diruangan, Bupati Kediri, dihadapkan dengan pelayanan secara canggih, hanya dengan menulis data, dan dimasukan kedalam sebuah tabung, data bisa langsung sampai ketempat dimana dituju.

Sesuai dengan tema yang diusung RSUD Simpang Lima Gumul Kediri dengan mengusung, yakni, “Excellent service is our concern” yang bermakna, bahwa RSUD Simpang Lima Gumul Kediri selalu berupaya memberikan pelayanan kesehatan yang memenuhi standar kualitas sesuai dengan kebutuhan, keinginan dan kepuasan pasien.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *