“Apakah nanti perlu direlokasi atau tidak, kalau memang tidak perlu, akan lebih kita tata lagi, “ucapnya.
Masih kata mas Dhito, meskipun jalan dihari hari tertentu telah dialihkan, dibuat satu arah karena faktor adanya pasar, agar tidak terjadinya mancet. “Nantinya bagaimana kita siasati dan kita kaji ulang, agar tidak menggangu akses jalan dan lahan parkir nantinya, “paparnya.